Tugas Kampus itu bikin pusing ya... hahaha... nggak juga kalau kita menikmatinya. Dan buat saya, bahasa Inggris itu ibarat games yang menantang untuk diselesaikan.
Nah, minggu ini saya mendapat tugas membuat sebuah cerita tentang pengalaman di masa lampau dengan menggunakan pola gramatikal Past Tense (bukan yang perfect, perfect proggresive loh ya...) maka yang langsung terbit di kepala tentu saja cerita tentang keluarga dong... Kebetulan hari minggu lalu saya menghabiskan waktu khusus bersama keluarga, ya sudah saya pun mulai bercerita. Oh ya, tugasnya dibatasi hanya 100-150 kata dan saya membuatnya jadi 200 lebih. Maklum, sekali penulis ya tetap penulis, hobinya menulis, ditantang menulis pasti suka kebablasan.
Pendeknya inilah hasil dari penyelesaian Tugas itu, yang saya beri judul :
My Precious Moment with Family.
My little daughter and my son swam in Beach Pool and I accompanied them. Meanwhile, my husband and my big daughter went to take some photos around the beach. They liked Beach Panorama view and wanted to create an album for it.
At 09.00 o’clock, we looked for a restaurant. The restaurant is not far from Beach pool, so we just walked to get in there. My husband and children ordered Mie Bakso, but I opted to order Nasi Goreng. We ate, had a nice conversation and looked at some pictures of my daughter’s camera. Ultimately, we decided to go home by reason of the children tired.
*****
Oke. Cukup sekian. ada baiknya membuat dengan gayamu sendiri.